riwayat hidup

Selasa, 15 Juli 2008

BIBLIOGRAPI

Penulis dilahirkan di sebua desa yang terpencil yaitu Desa Muara Danau Kecamatan Seginim Kabupaten Bengkulu Selatan Provinsi Bengkulu, tepatnya pada Tanggal, 12 Desember 1986,

dilahirkan dari pasangan ayahanda Wais dan Ibu Darima. Penulis merupakan anak ke tiga dari empat saudarah. Saudara pertama Haitin Martono, yang ke dua Rahimin Harno dan saudara perempuan Limi Hirtini merupakan satu-satunya saudara perempuan.
Kini penulis telah melewati beberapa jenjang pendidikan, pendidikan tersebut adalah :
Pendidikan Sekolah Dasar (SD) tamat pada tahun 1999.
Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) Negeri 1 Seginim Tahun 2002.
Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) Negeri 1 Kota Manna Tahun 2005
Dan insyaallah pada tanggal 28 Agustus 2008 akan menyandang gelar sarjana muda Ahli Madya Peternakan Politeknik Pertanian Universitas Andalas
Selama menjalani masa dunia pendidikan baik itu waktu dipanggil Siswa atau Mahasiswa penulis banyak mengikuti berbagai organisasi, tapi yang paling banyak organisasi diikuti adalah ekstrakampus seperti : KAMMI, Tim Kepanduan dan organisasi Parpol. “Apakah ada perkataan yang lebih baik dari pada mengajak kepada jalan Allah (dakwa) ?, untuk lebih aman dan nyaman berdakwa ini mari kita pikul dakwa tersebut dipundak kita dengan mengendarai organisai berasaskan islam yang benar”. Kata-kata inilah yang membuat penulis sangat giat di dalam mengikuti organisasi dan Parpol yang di luar kampus.

Email this post

Design by Amanda @ Blogger Buster